
Bupati Kukar Dukung Pengembangan Ekosistem Kopi dari Hulu hingga Hilir di KCE 2025
NalaRNusantara;Kukar- Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) kembali memperlihatkan komitmennya dalam mendorong tumbuhnya industri kopi lokal melalui Kartanegara Coffee Event (KCE) 2025. Bupati Kukar, Edi Damansyah, menyampaikan apresiasi atas kemajuan yang dicapai oleh komunitas kopi lokal yang terus berkembang. Kegiatan ini dibuka pada Kamis (24/4/2025) malam di Gedung Pramuka Tenggarong. “Kelompok-kelompok kopi kita sudah berkembang pesat […]